SEKILAS JARDIKNAS
Jejaring Pendidikan Nasional (Jardiknas) adalah program pembangunan infrastruktur jaringan online skala nasional (National Wide Area Network) yang dibangun oleh Departemen Pendidikan Nasional (DEPDIKNAS) Pemerintah Republik Indonesia pada tahun 2006. Jardiknas menghubungkan antar institusi dan komunitas pendidikan di seluruh wilayah Indonesia. Melalui infrastruktur Jardiknas diharapkan dapat mempercepat proses pengembangan dan pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk kemajuan Pendidikan Indonesia dalam rangka mendukung pencapaian masyarakat berbasis pengetahuan saat ini dan di masa depan.
Untuk Keseluruhan File dapat didownload di sini...!!!
0 komentar:
Posting Komentar